Harga Jml

Apakah DP1310 dapat terhubung ke monitor dengan rasio aspek 21:9 atau 32:9?

04-11-2024

Ya. Aspek rasio yang didukung, resolusi maksimal dan refresh dari DP1310 ditunjukkan pada tabel dibawah ini:

Aspect  Ratio Max Resolution & Refresh Rate Output Port
Aspect  Ratio
21:9
Max Resolution & Refresh Rate
3440x1440 100Hz
Output Port
  1. HDMI OUT1

  2. HDMI OUT2

  3. DisplayPort OUT3
Aspect  Ratio
32:9
Max Resolution & Refresh Rate
5120x1440 60Hz
Output Port
 
  1. HDMI OUT2

  2. DisplayPort OUT3

Mohon dicatat bahwa sinyal tampilan dari HDMI 2.1 IN ke monitor akan dikirim sesuai dengan spesifikasi tampilan. Sebagai contoh, PS5 hanya dapat mendukung rasio 16:9; jika DP1310 terhubung ke monitor dengan rasio aspek 32:9, masih hanya akan menampilkan rasio aspek 16:9 karena stasiun dok mengikuti spesifikasi tampilan PS5

Apakah informasi ini membantu?

TOP