Bagaimana cara memasang dongle Android TV pada GV11/GV31?

Silakan ikuti petunjuk di bawah ini.

1.  Tempatkan proyektor di permukaan datar dan pastikan Anda dapat melihat speaker dan tali dengan jelas di depan Anda sehingga tali berada di sisi kanan Anda.

2. Geser buka penutup dan pasang HDMI media streaming dongle.

3. Untuk melihat demonstrasi dari instruksi ini, silakan lihat video instalasi di atas

 

 

Model yang Berlaku

GV11, GV31

Apakah informasi ini membantu?

TOP